Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Mantra Mabuk Jaranan Dengan Cepat dan Mudah

Kuda Kepang yang biasa kita lihat dalam acara-acara seperti Nikahan, Khitanan dan sebagainya membuat kita terkadang heran, tak jarang terbesit di dalam hati kita bagaimana bisa orang tersebut seperti itu.

Aji Mabuk Jaranan

Jaranan atau Jatilan dalam bahasa Jawa, sebuah pertunjukan yang membuat kita menjadi ingin merasakan bagaimana bisa mabuk pada Kuda Lumping tersebut. Untuk bisa mabuk (Ndadi) pada acara Jaranan tersebut tidaklah mudah, terdapat orang-orang tertentu saja yang bisa dimasuki Indang Kuda Kepang tersebut dan yang paling cepat untuk dirasuki adalah anak kecil yang belum Baliq. Perasaan orang yang mabuk Kuda Kepang adalah seperti Silat Karomahan, dimana tubuh bisa digerakan dengan sendirinya dalam perasaan tersebut kita tetaplah sadar akan tetapi Perasaan untuk melawan gerakan tersebut sudah sulit untuk dikendalikan.

Cara Mabuk Jaranan atau Kuda Lumping

Tidaklah terlalu sulit, juga tidak mudah dilakukan untuk Anda yang berniat mencoba untuk memasuki Indang Kuda Kepang tersebut, berikut caranya.
  • Mantra
    Bissmillahirrohmanirrohiim Assalamualaikum Wr.Wb. Sugeng rawuh poro simbah sesepuh,

    Niat ingsun manjing ingkang kulo si jabang bayine (Nama Anda). Badhe ngundang sang hiyang moyo kakang kawah adi ari ari papat jejer kalimo pancer, ingsun .ingkang kulo aturi rawuh simbah (Nama Indang) ing jero badan ingsun krono Allah.

  • Cara Mengunakan
    Kosentrasi penuh, Mantra diatas dibaca 1 kali dalam hati usahakan pikiran Anda dihilangkan total juga berada dalam jarak dekat dengan suara kendang saat merasakan tubuh Anda ada yang mengerakan secara halus ikuti saja.
Perlu diketahui, Anda harus menyebut nama Anda dan Indang apa yang ingin dimasukkan di badan Anda.

Posting Komentar untuk "Mantra Mabuk Jaranan Dengan Cepat dan Mudah"